INFORMASI TERBARU
Curahan hati Firda-sensei
フィルダ先生の悩み
Pandemi virus corona berdampak pada semua hal di seluruh lapisan masyarakat Indonesia. Tidak terkecuali bidang pendidikan di usia Sekolah Dasar. Firda-senseiーselaku instruktur Matematikaーmendapatkan banyak keluhan dan kesan dari siswa yang belajar di Risshikan. Apa saja itu, tonton videonya di samping yuk.
Program Internship di Rumah Sakit Izumi!
いずみ病院でインターンシップ活動!
Bagi sahabat yang sedang menempuh pendidikan D3/S1 Keperawatan, kalian berkesempatan untuk pergi ke negara dengan teknologi paling maju se-Asia loh!
Tekan gambar di samping untuk pendaftaran ya
Tips-tips Pencegahan Covid-19
新形コロナウイルスの感染予防
Pandemi wabah virus Corona atau kita kenal dengan sebutan Covid-19 (Corona Virus Disease 2019) sangat meresahkan masyarakat di seluruh penjuru dunia. Menurut data yang dihimpun oleh Kompas.com per tanggal 30 Maret jumlah pasien terinfeksi virus corona di Indonesia mencapai 1.285 kasus positif covid-19.
Kunjungan Ke Pocari Sweat
ポカリスエットへの訪問
Pada pertengahan bulan Desember 2019, Direktur Risshikan Bapak Nakamura dengan Manajer Bapak Rachmad berkesempatan untuk berkunjung ke Kantor Pusat Pocari Sweat di Jakarta.
Program
Bahasa Jepang
SUASANA RUANG KELAS
KENAPA MEMILIH KAMI?
TIM PENGAJAR
Firda Hartanti, S.T.
Instruktur Matematika
Institut Teknologi Sepuluh Nopember
Anggun Ariningsum, S.Si.
Instruktur Matematika
Universitas Jember
Rachmad Ariyanto, S.Hum.
Instruktur Bahasa Jepang
Universitas Kansai/Universitas Airlangga
Dita Ristanti, S.Hum.
Instruktur Bahasa Jepang
Universitas Osaka/Universitas Airlangga